Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2016

Patroli Keamanan Sekolah

Gambar
Patroli Keamanan Sekolah Patroli Keamanan Sekolah  atau dapat disingkat  PKS  adalah salah satu jenis kegiatan ekstrakurikuler yang umum ditemui di  sekolah-sekolah  di  Indonesia  yang dibentuk 5 Mei 1965. Sejarah   PKS adalah singkatan dari Patroli Keamanan Sekolah jika kita mendengar kata Patroli, tentunya kita teringat tugas-tugas pengawasan daerah sesuai dengan perincian tugas yang dibebankannya, Misalnya  Patroli Jalan Raya   (PJR) adalah patroli Polisi Lalu Lintas yang tugasnya mengadakan pengawasan keamanan, ketertiban, kelancaran lalu lintas sepanjang jalan tersebut. Begitu pula PKS tidak jauh beda tugasnya dengan PJR tetapi yang membedakannya adalah ruang lingkup tugasnya, PJR bertugas disepanjang jalan raya sedangkan PKS di lingkungan sekolah serta jalan menuju ke sekolah. Didasarkan oleh rasa memiliki terhadap sekolah di dalam menjaga ketertiban dan keamanannnya, maka para pelajar mewujudkan hal tersebut kedalam suatu wadah organisasi guna mempermudah pengkood